Jumat, 21 Januari 2011
CARA PESAN RADIX VITAE
Kami, TOKO ONLINE RADIX VITAE, mohon maaf yang sebesar-besarnya kepada para pengunjung blog ini karena beberapa saat kemarin, kami tidak bisa segera memberikan balasan terhadap pesan-pesan di shoutbox maupun di email.
Menanggapi beberapa pertanyaan tentang cara pemesanan, kami memang satu-satunya penjual online obat tetes mata herbal Radix Vitae dengan biaya pengiriman yang paling murah. Jadi sebagian besar konsumen kami adalah pembeli online. Sementara ini, pembeli kami berasal dari Indonesia, Malaysia, dan Singapura.
Nomor rekening bank kami, memang sengaja tidak kami cantumkan di blog ini. Calon pembeli yang sudah yakin mau membeli secara online, akan kami kirimi nomor rekening via SMS atau email. Konfirmasi transfer dan alamat lengkap cukup dilakukan via SMS. Dengan konfirmasi via SMS, kami akan dapat segera menindaklanjuti konfirmasi tersebut dan segera mengirim barangnya.
Untuk hari Senin-Jumat, jika Anda konfirmasi transfer sebelum pukul 17.00, kami akan mengirimkan barangnya hari itu juga, karena jasa pengiriman buka hingga pukul 18.00. Khusus untuk hari Sabtu, jasa pengiriman buka hingga pukul 13.00. Jadi konfirmasi transfer untuk hari Sabtu paling lambat pukul 12.00.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Oke,saya berniat memesan obat ini. Bagaima caranya.?
BalasHapusNerikan no WA buat tanya pemesanan
BalasHapus